Penyetelan Klep (valve)
Pada lazimnya jika kenderaan roda 2 mengeluarkan suara kasar pada
cylinder head nya itu karena di sebabkan oleh celah/kerenggangan Klep
(valve) yang sudah waktunya untuk diadakan pemeriksaan sekaligus
penyetelan. Begitu juga dengan Suzuki Satria fu 150cc, hanya bedanya
celah/kerenggangan pada Suzuki Satria fu 150cc tidak dapat di setel
melainkan harus diganti atau dengan cara membongkar lalu membersihkan
bibir klep (valve) yang kotor di karenakan sisa-sisa pembakaran atau
karbon yang menempel pada bibir Klep (valve) cara ini lebih mengirit
cost dan lebih efektif tetapi sedikit memakan waktu, dibandingkan dengan
kita langsung menganti tappet shimnya.
Tappet Shim adalah suatu benda kecil yang dipergunakan untuk mengatur celah/kerenggangan klep (valve) dengan as klep (Cam shaft)
Gambar shim
Spesifikasi celah/kerenggangan Valve yang diijinkan (pada saat mesin dingin)
INTAKE 0.10 – 0.20
EXHAUST 0.20 - 0.30
Pengukuran Celah/kerenggangan valve ini di ukur dengan sepecial tool (thiknees guage)
Thiknees guage adalah alat untuk mengukur celah/kerenggangan suatu benda dengan benda lain yang di maksut.
CATATAN :
1. Pengantian tappet shim sebaiknya di saat mesin dingin
2. Ukur celah kerenggangan shim
3. Ukur shim sebelumnya lalu
4. Dapatkan pada diagram hasilnya.
Contoh : celah kerenggangan : 0.26-0.30 mm
: tappet shim sebelumnya :1.70 mm
:tappet shim yang harus di pakai :1.85 mm
CATATAN :
1. Pengantian tappet shim sebaiknya di saat mesin dingin
2. Ukur celah kerenggangan shim
3. Ukur shim sebelumnya lalu
4. Dapatkan pada diagram hasilnya.
Contoh : celah kerenggangan : 0.31-O.35 mm
: tappet shim sebelumnya :1.70 mm
:tappet shim yang harus di pakai :1.80 mm