Motor
khususnya satria FU mogok dan macet akibat kena hujan memang sangat
jarang terjadi. Tapi hal itu masih mungkin terjadi. Jika hal itu terjadi
pada motor anda tentu bikin bingung juga. Hujan, ditengah jalan,
mogok... Waduh.. sial wal apes. Jangan panik dulu. Mungkin bisa
ditelusuri satu persatu, mungkin dari karburator yang kemasukan air atau busi yang tidak bisa memercikkan api lantaran ada air.
Kenapa air kok bisa mengenang di busi???
Coba perhatikan di silinder mesin dekat port exhaust (lubang tempat knalpot) dibawahnyanya terdapat lubang kecil (gambar disamping). Lubang tersebut berfungsi sebagai jalan untuk keluarnya air yang masuk ke lubang busi. Kotoran (debu, tanah dll) yang menutup lubang pembuangan tersebut dapat menghambat aliran air. Akibatnya air tergenang di lubang busi dan busi menjadi mati.
Gimana cara membersihkan??
Gunakan Kawat kecil yang kuat ( misal : peniti, paper clip yang diluruskan) untuk membersihkan lubang tersebut, Jika ada gunakan kompresor agar hasil lebih maksimal. Lakukan secara periodik dan lakukan pengecekan setiap bulan, terlebih untuk musim ujan, karena banyak air bercampur tanah menyemprot dari ban depan ke lubang pembuangan.
Semoga bermanfaat, brow tambah ilmu, dukundigital tambah rame dan saya tambah pahala.
Kenapa air kok bisa mengenang di busi???
Coba perhatikan di silinder mesin dekat port exhaust (lubang tempat knalpot) dibawahnyanya terdapat lubang kecil (gambar disamping). Lubang tersebut berfungsi sebagai jalan untuk keluarnya air yang masuk ke lubang busi. Kotoran (debu, tanah dll) yang menutup lubang pembuangan tersebut dapat menghambat aliran air. Akibatnya air tergenang di lubang busi dan busi menjadi mati.
Gimana cara membersihkan??
Gunakan Kawat kecil yang kuat ( misal : peniti, paper clip yang diluruskan) untuk membersihkan lubang tersebut, Jika ada gunakan kompresor agar hasil lebih maksimal. Lakukan secara periodik dan lakukan pengecekan setiap bulan, terlebih untuk musim ujan, karena banyak air bercampur tanah menyemprot dari ban depan ke lubang pembuangan.
Semoga bermanfaat, brow tambah ilmu, dukundigital tambah rame dan saya tambah pahala.
Satulagi cek juga kabel koilnya dan karet pada cop busi yang melekat dibusi pastikan karetnya bagus
BalasHapus